Top Aplikasi Penunjuk Jalan Saat Mudik

CaraGokil.ComMudik adalah
salah satu kegiatan pulang kampung rutin atau tradisi bagi rakyat indonesia
, terutama jika
mudik lebaran atau mudik tahun baru yang dimanfaatkan untuk pulang kampung
karena libur panjang khususnya bagi pemudik jarak menengah sampai jarak jauh.

Top Aplikasi Penunjuk Jalan Saat Mudik
Seperti yang
kita tahu bahwa disetiap musim mudik maka jalan akan sangat macet dan
seringkali polisi lalulintas mengubah jalur rute sehingga untuk yang belum tahu
arah jalan tentu kita akan terganggu karena tidak tahu jalan yang harus dilewati.
Caragokil akan
membagikan beberapa aplikasi yang mungkin kita butuhkan jika hendak melakukan
mudik seperti sebagai petunjuk arah, cek kemacetan, mencari tempat penting dll.
Jika anda merasa akan melakukan mudik sebaiknya persiapkan beberapa aplikasi
yang akan membantu kita diperjalanan.
Baca Juga :

Berikut ini
adalah aplikasi aplikasi penunjuk jalan yang paling banyak digunakan di
indonesia yang mungkin akan membantu perjalanan kita atau untuk jaga jaga jika nanti
kita tersesat atau hanya untuk mencari jalan pintas atau jalan tikus untuk
mempersingkat waktu.



Aplikasi Penunjuk Jalan Saat Mudik

Download Waze

Meskipun aplikasi
ini masih sangat baru tapi jangan diragukan lagi kemampuannya, Karena aplikasi
ini adalah aplikasi peta GPS penunjuk arah yang paling banyak digunakan di
indonesia. Didalam aplikasi ini kita bisa menggunakan banyak fitur yang bisa
membantu kita didalam perjalanan mudik dengan sangat akurat. 
Download Google Maps

Siapa yang
tidak tahu dengan aplikasi yang satu ini, Google Map memang sudah terpasang di semua
perangkat android sehingga siapapun bisa langsung menggunakan aplikasi ini
untuk ,menunjukan jalan tanpa harus menginstall aplikasi map lain. 
GIS Hubdat

Download GIS Hubdat

Download GIS Hubdat di link ini https://apkpure.com/id/gis-hubdat/com.telu.rttmcmap Dengan menggunakan
aplikasi ini kita bisa mencari jalan alternatif agar terhindar dari kemacetan,
selain itu aplikasi ini mampu mencari tempat tempat penting seperti mushola,
tempat makan, wc umum, pom bensin dll. 
Download NTMC TV

Aplikasi ini
bukanlah sebuah map, akan tetapi dengan menggunakan aplikasi ini kita bisa
mengetahui informasi lalulintas melalui fitur VoD (Video on Demand). Jadi kita
bisa melihat lalulintas dengan kamera cctv milik POLDA secara real time. 
Terimakasih
telah berkunjung ke caragokil.com dan membaca artikel tentang Top Aplikasi Penunjuk Jalan Saat Mudik,
semoga tutorial yang kami berikan bisa berguna dan bermanfaat untuk kita semua.
Jika ada pertanyaan bisa memberikan komentar atau bisa langsung berdiskusi
langsung di grup fb.

Leave a Comment